Tour / Tours / 4D3N Moto GP Grand Prix Of Malaysia Sepang I'ntl Circuit + City Tour Dep 2Nov

4D3N Moto GP Grand Prix Of Malaysia Sepang I'ntl Circuit + City Tour Dep 2Nov

IDR 5.900.000 /pax
Highlights : Istana Raja, Dataran Merdeka, KLCC Twin Tower (photo stop), Boutique Chocolate, Batu Cave,TWIN TOWER Dan BERLY'S CHOCOLATE HOUSE.

DAY 01 : JAKARTA – KUALA LUMPUR (Makan Malam)?CGK (0950) – KUL (1255) by MH

Pagi ini kita berkumpul di Soekarno-Hatta terminal 3 untuk berangkat menuju ke Kuala lumpur, Setelah sampai di kualalumpur kita akan citytour mengunjungi Istana Raja, Dataran Merdeka, KLCC Twin Tower (photo stop), Boutique Chocolate, Batu Cave, dan Genting Highland dengan  naik cable car  yang terpanjang  dan  tertinggi di Asia. Di Genting anda dapat bermain di Indoor Theme park atau mencoba peruntungan anda di Casino.

Bermalam di Pacific Express Hotel ****

DAY 02 : KUALIFIKASI MOTOGP (Makan Pagi, Malam)

Sarapan pagi di hotel. Sampai waktunya anda akan diantar ke sirkuit untuk menyaksikan babak kualifikasi dari MOTO3 (12.35 -13.15),MOTO GP (14.10-14.50),MOTO2 (15.05-15.50). Setelah menyaksikan pertandingan yang sangat mendebarkan hati, anda akan di ajak untuk Makan malam dengan BUFFET ALL U CAN EAT di Restoran Kuala lumpur, Check-in hotel untuk istirahat.

Bermalamdi Pacific Express Hotel ****

DAY 03 : FINAL RACE DAY (Makan Pagi, Malam)

Sarapan pagi di hotel, Setelah selesai sarapan Kita akan mengunjungi TWIN TOWER Dan BERLY'S CHOCOLATE HOUSE. Setelah itu kita akan menuju ke sirquit untuk menyaksikan BABAK PEMANASAN dan BALAPAN FINAL MOTO3 (12.00-13.00), MOTO2(13.20-14.20),MOTO GP (15.00-16.00).Setelah selesai menyaksikan babak pemanasan dan final. Setelah selesai kita akan shopping di Bukit Bintang, setelah selesai kita akan menuju ke hotel untuk beristirahat

Bermalam diPacific Express Hotel ****

DAY 04 : KUALA LUMPUR–JAKARTA(Makan Pagi) ?KUL (1355) – KUL (1500) by MH

Sarapan pagi di hotel, dan check-out.,Sampai waktunya akan diantar ke bandara untuk kembali ke jakarta,Sampai jumpa di musim balap 2019

(UD17JUL18) MOTO GP GRAND PRIX OF MALAYSIA 4D3N 02 NOV 2018 by MH_001

Biaya Tour Telah Termasuk

  • Tiket International CGK-KUL-CGK by Malaysia Airlines, Economy & Intl Tax + YQ
  • Bagasi23Kg sesuai dengan peraturan penerbangan
  • Akomodasi hotel *3atausetaraf (Twin / Triple)
  • Transportasi bus ber-AC &tiketmasukobjekwisata
  • Acara Tour &makansesuai program paket tour diatas
  • Bonus : Ear Plug & Jas Hujan Plastik
  • Tiket Kualifikasi & Real Race K1-GrandStand (Tribune VR46). Jika upgrade ke MainGrandStand, dikenakan penambahan Rp250.000/pax

Biaya Tour Tidak Termasuk

  • Tipping Driver cum Guide : 02 USD/Pax/Day
  • Pengurusan Document perjalanan : Passport
  • Tips Porter Hotel, Mini Bar, Laundry, Telpdll.
  • PPN 1%


Subsribe for receive our best offer and daily update

Hubungi Kami
Follow us